Selasa, 19 Mei 2015

Al Harits bin Ashim Al Asy’ary ( Abu Malik )

Namanya Al Harits bin Ashim Al Asy’ary ( Abu Malik ),  nisbanynya kepada  Al Asy’ar  salah satu kabilah yang terkenal di yaman.  Ia datang kepada Rasulullah saw bersama Asy’ar bin Ali. Ia dianggap dari orang-orang Syam. Meninggal dunia pada khilafah Umar bin Al Khothob karena kena tho’un. Ia meriwayatkan 27 hadist dari Nabi Muhammad saw.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar